Lomba Menulis Artikel (Konservasi Lautan)
By
Prayoga Yoga
—
Sunday, November 15, 2015
—
3 Comments
—
Jakarta,
Kompetisi,
Nasional,
November,
Universitas
Lomba Menulis Artikel Konservasi Kelautan 2015
Ketentuan Lomba
- Karya tulis ditulis dengan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar sesuai dengan Ejaan yang disempurnakan (EYD)
- Tema : "Pemanfaatan Kawasan Konservasi Laut Sebagai Kawasan Usaha/Bisnis Berkelanjutan"
- Panjang tulisan 1000 - 3000 kata
- Karya diketik , dengan ketentuan :
- Ukuran kertas A4
- Format Times New Roman ukuran 12
- Spasi 1,5
- Margin 3 cm (atas, kanan, kiri, bawah)
- Sertakan cover yang berisi judul, nama penulis dan nama perguruan tinggi (tidak termasuk naskah inti)
- Pengiriman Naskah :
- Tulisan dikirim ke panitia dalam bentuk file (microsoft word) yang dilampirkan ke email lombaartikel@xnetindonesia.com
- Kelompok subject diisi dengan format : Lomba Artikel - (nama) - (judul artikel)
- 1 Formulir registrasi lomba yang sudah diisi lengkap (formulir Lomba Klik disini), berikut resionalisasi penjelasan karya
- Informasi detail dan formulir pendaftran dapat dilihat di www.kkji.kkp.go.id dan www.deepandeextremeindonesia.com/lomba-artikel-kelautan
- Melampirkan scan Kartu Tanda Mahasiswa (KTM) yang masih berlaku denga Format gambar JPEG image
- Waktu dan alamat pengiriman Karya : selambatnya diterima tanggal 23 November 2015 jam 23.59 WIB
Penjurian :
- Seluruh karya tulis terkirim akan mendapatkan kesempatan dinilai oleh dewan juri
- Satu nama peserta hanya punya kesempatan untuk mendapatkan satu penghargaan
- Dewan Juri terdiri dari Wartawan senior, perwakilan kalangan Akademisi dan Wakil dari pihak Penyelenggara
- Hal yang dijadikan dasar penilaian juri adalah :
- Kesesuai dengan tema
- Gagasan Orisinal, kreatif dan aktual
- Argumentasi yang kritis, jelas dan sistematis
- Kedalaman eksploitasi tema dan komunikasi penyampaian pesan
- Ketepatan dalam menggunakan landasan teori
- 3 orang pemenang akan di umumkan tanggal 30 November 2015 di www.kkji.kkp.go.id dan www.deepandeextremeindonesia.com/lomba-artikel-kelautan.
- Penyerahan hadiah akan dilaksanakan pada acara Penghargaan KP3K Awards di bulan Desember 2015 (tempat dan waktu menyusul)
- Karya tulis yang masuk menjadi milik dan dokumentasi panitia
- Keputusan dewan juri bersifat mutlak dan tidak dapat diganggu gugat
Hadiah :
- Pemenang 1 : Rp 6.000.000,- , Sertifikat dan Pejalanan ke Kawasan Konservasi Perairan di Indonesia
- Pemenang 2 : Rp 4.000.000,- , Sertifikat dan Pejalanan ke Kawasan Konservasi Perairan di Indonesia
- Pemenang 3 : Rp 2.500.000,- , Sertifikat dan Pejalanan ke Kawasan Konservasi Perairan di Indonesia
Sekertariat :
Xnet Office
Jalan H. soleh I No 1F, Kebayoran Lama, Jakarta 11560
PIC : Nadya (0816-1883-112)
Email : lombaartikel@xnetindonesia.com
Mantap ini lomba...
ReplyDeletemb ini lomba untuk umum kan
Deleteformulir di kirim bersamaan dengan pengiriman karyanya lewat email ya ?
ReplyDelete