Lomba Foto Bina Marga 2015
By
Prayoga Yoga
—
Monday, November 2, 2015
—
1 Comment
—
Fotografi,
Kompetisi,
Nasional,
November,
Sekolah,
Umum,
Universitas
Tema Lomba : Infrastruktur Jalan dan Jembatan Menuju Indonesia lebih Baik
Katagori Peserta :
- Wartawan ( Jurnalis Foto )
- Umum ( Pelajar, Mahasiswa dan Umum )
Obyek Foto
- Jembatan di wilayah NKRI
- Jalan di wilayah NKRI
Periode Lomba :
- 16 Oktober 2015 : Pembukaan Pendaftran
- 16 Oktober 2014 - 20 November 2015 : Periode Pengambilan Foto atau pemotretan
- 20 November 2015 : Penutupan Pendaftran
- 21 -23 November 2015 : Penjurian Lomba
- 24 November 2015 : Pengumuman Pemenang
- 27 - 29 November 2015 : Pameran foto hasil karya peserta lomba yang terpilih
Ketentuan Lomba
- Formulir pendaftaran secara online dapat diunduh di www.lombafotobinamarga.com
- Foto dikirim dalam bentuk digital (softcopy) beserta formulir pendaftran yang sudah diisi dikirimkan ke alamat email : lombafotobinamarga@gmail.com
- Peserta wajib memilih satu katagori
- Ukuran foto minimal memiliki ukuransisi panjang 3000pixel, format JPG, 300dpi
- Penamaan file dengan Format : Katagori (Wartawan/umum)_Nama Fotografer_(Judul foto).jpg
- Jumlah Foto yang dikirimkan maksimal 5 (lima) foto untuk setiap peserta
- Foto adalah hasil karya sendiri (bukan milik orang lain/ rekayasa) dan tidak pernah diikut sertakan dalam kompetisi foto lainnya
- Periode pengambilan foto 16 Oktober 2014 - 20 November 2015
- Peserta wajib menyertakan identitas resmi yang masih berlaku, untuk Umum berupa KTP/Kartu Pelajar, untuk Peserta Wartawan berupa kartu Identitas PRES
- Editing hanya diperbolehkan sebatas basic editing : brightness/contrast, level, huel saturation. tidak diperkenankan kombinasi lebih dari satu foto menghilangkan / merubah elemen-elemen dalam satu foto
- Foto yang dikirimkan menjadi hak Ditjen Bina Marga Kementrian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat
- Keputusan Dewan Juri tidak dapat diganggu gugat
- Katagori Wartawan
- Juara 1 : Rp 11.000.000,- + Trophy + Piagam
- Juara 2 : Rp 9.000.000,- + Trophy + Piagam
- Juara 3 : Rp 7.000.000,- + Trophy + Piagam
- Juara harapan 1 : Rp 3.500.000,- + Trophy + Piagam
- Juara harapan 2 : Rp 3.500.000,- + Trophy + Piagam
- Juara harapan 3 : Rp 3.500.000,- + Trophy + Piagam
- Juara Favorit : Rp 5.000.000,- + Trophy + Piagam
- Katagori Umum :
- Juara 1 : Rp 9.000.000,- + Trophy + Piagam
- Juara 2 : Rp 7.000.000,- + Trophy + Piagam
- Juara 3 : Rp 5.000.000,- + Trophy + Piagam
- Juara harapan 1 : Rp 2.000.000,- + Trophy + Piagam
- Juara harapan 2 : Rp 2.000.000,- + Trophy + Piagam
- Juara harapan 3 : Rp 2.000.000,- + Trophy + Piagam
- Juara Favorit : Rp 3.000.000,- + Trophy + Piagam
Info lebih Lanjut :
0812-1857-6031 (Arief)
0856-9198-2615 (Ange)
Instagram : binamarga.pupr
Twitter : @infobinamarga
Keren
ReplyDelete