Lomba Karya Tulis Ilmiah Nasional MARSS#4
By Muhammad Hakim Setyobudi
—
Tuesday, February 7, 2017
—
1 Comment
—
Kompetisi,
Maret,
Menulis,
Nasional,
Universitas
Kelompok Studi Ilmiah MIPA Scientist(KSI-Mist) Universitas Negeri Yogyakarta bekerjasama dengan MITI proudly present : MIPA Road To Scientific Paper and Seminar #4
Lomba Karya Tulis Ilmiah Nasional (LKTIN) MIPA Road To Scientific Paper and Seminar (MARSS)#4 hadir dengan
Tema :
Peran Generasi Muda dalam Optimalisasi Energi dan Sumber Daya Alam melalui Sains, Teknologi dan Pendidikan untuk Mewujudkan Sustainable Development Goals (SDGs)
Sub tema :
- Pendidikan
- Energi
- Lingkungan
- Pangan
- Teknologi
- Kesehatan
Syarat dan ketentuan :
- Peserta merupakan mahasiswa/i (D3/S1) diperguruan tinggi di seluruh Indonesia
- Karya yang dikirimkan adalah karya asli yang orisinal dan tidak plagiat yang belum pernah dipublikasikan dan belum pernah menjadi juara
- Tim peserta terdiri dari minimal 2 orang dan maksimal 3 orang dengan 1 orang sebagai ketua dan yang lain sebagai anggota kelompok dapar berasal dari program studi yang berbeda tetapi masih dalam perguruan tinggi yang sama.
- Satu orang dapat bergabung dalam 2 tim yang berbeda/sama tetapi hanya boleh menjadi ketua pada satu karya.
Timeline :
- 01 Februari – 24 Maret 2017 : Pendaftaran, pembayaran, dan pengumpulan karya softfile
- 27 Maret –16 April 2017 Penjurian dan penilaian karya
- 20 April 2017 Pengumuman finalis 10 besar
- 4 Mei 2017 Technical Meeting finalis
- 5 Mei 2017 Presentasi 10 finalis
- 6 Mei 2017 Fieldtrip
- 7 Mei 2017 Seminar nasional + Pengumuman juara
Hadiah Lomba :
- Juara 1 : Rp 3.500.000 + Trophy + sertifikat
- Juara 2 : Rp 2.000.000 + Trophy + sertifikat
- Juara 3 : Rp 1.000.000 + Trophy + sertifikat
- Juara Harapan : Rp 500.000 + Trophy + sertifikat
- Juara Favorit : uang pembinaan + Trophy + sertifikat
- Semua Peserta mendapatkan Sertifikat
Panduan Lomba dan Formulir Pendaftran silahkan download disini
Untuk informasi lebih Lengkap Seputar Lomba silahkan hubungi :
Blog : ksimist.org
Instagram : @ksimist.fmipa.uny
E-mail : marss@ksimist.org
Facebook : ksimist fmipa uny
Sanita : 085868126125
Intan : 085764597931
Wah keren :)
ReplyDelete