Lomba Desain Maskot dan Jinggel KPU Kabupaten Batang 2016
By
Prayoga Yoga
—
Friday, April 15, 2016
—
Add Comment
—
Desain,
Kompetisi,
Mei,
Sekolah,
Umum,
Universitas
Ketentuan Umum :
- Peserta Lomba adalah Perorangan aatau Kelompok
- WNI berusia minimal 17 tahun atau sudah mempunyai hak pilih, yang berdomisili di wilayah Kabupaten Batang;
- Setiap Peserta hanya diperbolehkan mengirimkan 1 (satu) Desain Maskot atau Jinggel
- Desain Maskot atau Jinggel harus karya asli atau orisinil dan belum pernah dilombakan
- Peserta tidak dipungut biaya pendaftaran dan biaya lainnya;
- Peserta wajib melampirkan identitas diri (fotokopi KTP yang masih berlaku) dokumen (PDF)
- Peserta wajib mengisi dan menandatangani surat pernyataan bermaterai Rp6.000,- (discan PDF)
Ketentuan Khusus :
- Lomba Maskot
- Desain maskot menggunakan 2 dimensi atau 3 dimensi
- Jenis file JPEG ukuran 800 x 800 pxl dengan resolusi 300 dpi (high quality);
- Mencantumkan teks "PILKADA BATANG Tahun 2017"
- Maskot harus dapat mengkomunikasikan tema penyelenggaraan Pilkada Batang Tahun 2017, yaitu : "PILKADA BATANG YANG DEMOKRATIS DAN BERBUDAYA"
- Melampirkan desain Konsep Desain Maskot dalam format PDF yang berisi uraian/arti maskot
- Lomba Jinggel
- Aliran musik/genre tidak dibatasi tetapi diutamakan yang familiar
- Liriknya menggunakan bahasa Indonesia /Bahasa Jawa dengan memasukkan narasi / unsur kalimat :
- Pilkada Batang 2017
- Pilkada yang demokratis dan berbudaya
- Ajakan peran serta masyarakat menggunakan hak pilihnya di TPS
- Hari dan tanggal Pemungutan Suara (Rabu, 15 Februari 2017)
- Dapat dinyanyikan solo maupun band
- File Jinggel dalam format MP3 / WAV/ AMR durasi maksimal 2 menit
- Melampirkan Konsep Lirik Jinggel, chord, dan notasi dalam bentuk PDF
Tanggal Penting :
- Pendaftran dan Penerimaan dokumen Lomba : 15 April - 15 Mei 2016
- Seleksi Admin dan Verifikasi dokumen lomba : 16 - 17 Mei 2016
- Penilaian Dewan Juri : 18 Mei 2016
- Pengumuman 3 Besar : 19 - 22 Mei 2016
- Penyampaian Kepada Narator : 23 Mei 2016
- Paparan Narator : 23 Mei 2016
- Pleno Dewan Juri Penentuan Pemenang : 24 Mei 2016
- Pengumuman pemenang : 25 Mei 2016
- Pemberian Hadiah dan launcing tahapan maskot dan jinggel Pilkada Batang 2016 : 28 Mei 2016
Pengiriman Berkas :
Semua dokumen dan persyaratan dikirimkan ke email : ppid.kpukabbatang@gmail.com, Subyek : Lomba Maskot / Jinggel Pilkada Batang Tahun 2017, Content : Nama / Alamat Peserta, Attach File : Semua Dokumen dikompres dalam bentuk RAR.
Hadiah Lomba :
- Juara 1 : Rp. 3.500.000 + Plakat + Piagam;
- Juara 2 : Rp. 1.500.000 + Plakat + Piagam;
- Juara 3 : Rp. 1.000.000 + Plakat + Piagam.
- (*Pajak hadiah ditanggung oleh penyelenggara)
Formulir Pendaftran, Persyaratan, dan Teknis Lomba Lengkap dapat diunduh disini
Info Lebih Lanjut Silahkan Kunjungi :
Website : www.kpu-batangkab.go.id
Facebook : KPU Kabupaten Batang
Twitter : @KPUKabBatang
Instagram : kpukabbatang
Email : ppid.kpukabbatang@gmail.com
0 Response to "Lomba Desain Maskot dan Jinggel KPU Kabupaten Batang 2016"