Sayembara Desain "Fasilitas Pejalan kaki Pada Kota Hijau"



Maksud dan Tujuan
  • Maksud kegiatan ini adalah untuk mengembangkankonsep dan kreteria perencanaan fasilitas pejalan kaki yang mendukung implementasi P2KH
  • Tujuan dari kegiatan sayembara ini adalah menerapkan dan membangun unsur-unsur pada perencanaan fasilitas pejalan kaki dalam suatu konsep desain secara partisipatif

Peserta
Terbuka secara umum baik individu maupun kelompok semua unsur : akademisi, mahasiswa, pelajar, asosiasi, pemerintah, swasta, BUMN, dan Masyarakat Umum

Jadwal Sayembara
  • 25 Agustus 2015 : Pengumuman Sayembara
  • 25 Agustus - 16 Oktober 2015 : Pendaftaran dan pengunduhan Dokumen Sayembara
  • 14 September 2015 : Pemberian Penjelasan/ Aanwijzing
  • 17 Oktober 2015 : Batas Pengiriman Karya
  • 18 Oktober - 21 Oktober 2015 : Evaluasi Karya dan Persyaratan Administrasi
  • 22 Oktober - 23 Oktober 2015 : Penjurian Utama
  • 25 Oktober 2015 : Pengumuman Hasil Penjurian Sayembara
  • 28 Oktober 2015 : Rapat dengan Pemenang Utama
  • 3 Desember 2015 : Penyerahan Penghargaan Pemenang bertetapan dengan Harbak PU

Pendaftran 
  • Peserta tidak dikenakan biaya pendaftran
  • Pendaftran dilakukan melalui website IAI www.iai.or.id fanpage IAI "Bidang Sayembara IAI" Email : penghargaaniai@gmail.com
  • Saat pendaftran seleuruh peserta dapat mengunduh dokumen pendukung yang digunakan untuk membuat konsep desain. (Dokumen bisa diunduh disini)
Hadiah :
  1. Hadiah 1 : Rp 75.000.000,-
  2. Hadiah 2 : Rp 50.000.000,-
  3. Hadiah 3 : Rp 25.000.000,-
Susunan Dewan Juri
  1. Ir. Agus Bari Sailendra, M.sc (Ahli Teknik Lalu Lintas dan Lingkungan Jalan)
  2. Dr. Ir I. F. Pornomosidhi Poerwo, M.Sc, MCIT, MIHT (Ahli Transportasi dan Planologi)
  3. Prof. Dr. Ir M Danisworo, M.Arch., MUP (Ahli Arsitektur dan Urban Desain)
  4. Prof. Dr. Ir. Sandi siregar, MAE (Ahli Arsitektur dan Urban Desain)
  5. Dr. Ir. Denny Zulkaidi, MUP (Ahli Tata Kota)
Info Lebih Lanjut
  1. Ikatan Arsitek Indonesia
  2. Puslitbang Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat
    • Puslitbang Jalan dan Jembatan Kementrian PUPR (www.pusjatan.pu.go.id)
    • natalia Tanan (natalia.tanan@pusjatan.pu.go.id)
    • Laksmini Darmoyono (laksmini.darmoyono@gmail.com)

0 Response to "Sayembara Desain "Fasilitas Pejalan kaki Pada Kota Hijau""